Previous
Next

ZAKATEL DALAM AKSI

SELAYANG PANDANG

Play Video

Konsep islam sangatlah jelas. Islam sangat menekankan semangat ukhuwah dan islam mencela individualistis.  Kita bisa melihat betapa seriusnya Islam memperhatikan pembinaan ukhuwah serta kehidupan sosial. Diantaranya adalah dengan adanya perintah Zakat Infaq serta shadaqah.

Zakat infaq shadaqah mengajarkan kepada kita satu hal yang sangat esensial yaitu islam sangat mengakui hak-hak manusia, tetapi juga menetapkan didalam hak-hak manusia ada hak manusia lain juga tanggung jawab sosial menjaga keseimbangan antara maslahat pribadi dan maslahat sosial.  Islam mewajibkan umatnya untuk menafkahkan hartanya di jalan Allah.

*Allah SWT berfirman,
“Perumpamaan orang yang menafkahkan hartanya di jalan Allah adalah seperti sebutir benih yang menumbuhkan tujuh butir. Pada tiap-tiap butir seratus biji. Allah melipatgandakan (ganjaran) bagi siapa saja yang Dia kehendaki. Dan Allah Maha Luas (karunia-Nya) dan Maha Mengetahui.” (Al-Baqarah: 261).*

Perbanyaklah dan jangan pernah lelah berbuat kebaikan, karena kita tidak pernah tahu perbuatan baik yang mana yang akan mengantarkan menuju surga.  Selagi masih sehat, masih kuat, masih dikaruniai harta, mari tunaikanlah zakat, infak shodaqoh sesuai syariat islam agar hidup di dunia penuh berkah, di akhirat mendapatkan surga, aamiin.

Zakatel adalah sebuah lembaga nir laba yang mengelola zakat, infak, shodaqoh, dan wakaf dan mendistribusikannya kepada yang berhak sesuai syariat Islam.

SEJARAH ZAKATEL

Jumat, 1 Juli 2011 bertepatan dengan 29 Rajab 1432 H menjadi hari bersejarah bagi Gerakan Sosial Keagamaan di lingkungan Pensiun Telkom. Pada hari itu, PP P2Tel melalui beberapa anggotanya sepakat untuk mendirikan yayasan yaitu Lembaga Amil Zakat (LAZ) “Zakatel Citra Caraka” yang kemudian dikenal dengan nama “ZAKATEL”

Play Video
Play Video

STRUKTUR ORGANISASI

  • Pendiri Zakatel
  • Dewan Pembina
  • Dewan Penasihat
  • Dewan Syariah
  • Dewan Pengawas
  • Pengurus Periode Juli 2020 - Sekarang
  • Pengurus Periode Juli 2011 - Juli 2020

Dr. H. Setyanto PS, MA.

Ir. H. Garuda Sugardo

Drs. H. Adek Julianwar

Drs. H. Moch. Hasjim T,Ak.

Drs. H. Mundarwiyarso

Ir. H. Adeng Ahmad

Dr. H. Setyanto PS, MA.

Ir. H. Garuda Sugardo

Ir. H. Adeng Achmad

Ir. H. Indra Utoyo, M.Sc.

Drs. H. Adek Julianwar

Drs. H. Sudiro Asno, Ak.

Prof. Dr. KH. Miftah Faridl

KH. Athian Ali M Da’i, MA.

Dr. KH. Asep ZA, M.Ag.

Dr. H. Herry Kusaery

Drs. H. Moch. Hasjim T,Ak.

Drs. H. Djaka R, Ak.

Drs. H. Mundarwiyarso

KETUA
Drs. H. Abdul Rochman, Ak.

WAKIL KETUA
Ir. H. Tjahjo Rahardjo

SEKRETARIS
Drs. H. Aep Sunarya

BENDAHARA
H. Rusmargono D, SE. Ak.

ACCOUNTING PROCESS
Diddy Supriadi

SISTEM PELAPORAN PPEP
Ghazali

DIVISI MARKETING
Azqia Nur Fauziah

DIVISI PENDAYAGUNAAN
Salma Saira

DIVISI PENDAYAGUNAAN
Lin Karlina

DIVISI KOMUNIKASI
Nazwa Syihab Prabawati

KETUA
Drs. H. Nanang H, Ak.

WAKIL KETUA
Ir. H. Tjahjo Rahardjo

SEKRETARIS
Drs. H. Aep Sunarya

BENDAHARA
H. Rusmargono D, SE. Ak.

FUNDING
Drs. Sya'ban A, M.Ag.

LANDING
Wawa Gartiwa, S.Pt

LEGALITAS

1.A. AKTE NOTARIS

Nirmalasari, S.H., M.Kn Nomor 6 tanggal 9 Desember 2011

1.B. SK KEMENHUKAM

No. AHUI-1343.AH.01.04 Tahun 2012 tanggal 20 Maret 2012

2.A. AKTE NOTARIS

Nirmalasari, S.H., M.Kn Nomor 64 tanggal 12 April 2018

2.B. SK KEMENHUKAM

No. AHU-AH.01.06-0008947 tanggal 17 April 2018

3.A. AKTE NOTARIS

Sonny Ario Sulaksono. SH.,M.Kn nomor 2 tanggal 21 Agustus 2020

3.B. SK KEMENHUKAM

No. AHU-0018450.AH.01.12 Tahun 2020 tanggal 24 Agustus 2020

4.A. SK KEMENAG

No.485 Tahun 2022 tanggal 11 Mei 2022

VISI

Menjadikan Zakatel sebagai Lembaga AMil Zakat, yang :
• Terpercaya,
• Amanah,
• Profesional,
• Transparan, dan
• Terdepan dalam gerakan Pemberdayaan Ekonomi Produktif (PEP), Charity dan Emergency

MISI

• Mensosialisasi edukasi kesadaran menunaikan ZISW
• Mengumpulkan, menyalurkan dan mengembangkan pemberdayaan dana ZISW sesuai syari’at Islam

LAPORAN KEUANGAN

  • Data Penerimaan ZIS
  • Data Penyaluran ZIS
  • Laporan Auditor Independen

DAFTAR PENERIMAAN ZAKAT INFAQ SADHAQAH
JULI 2011 S/D JUNI 2020 (10 X RAMADAN)
( DALAM Rp. 000,-)

NO.

DESKRIPSI

2011 ( SM-II )

2012

2013

2014

2015

2016

2017

2018

2019

2020 ( SM-I )

JUMLAH SELAMA 10 RAMADAN

1ZAKAT 267,900 372,723 647,781 321,165 493,626 600,356 724,321 626,623 565,656 316,754

ZAKAT

4,936,905 59%
2INFAQ SHA 143,741 16,186 120,668 96,305 57,652 35,167 13,899 64,901 61,573 60,115

INFAQ SHA

670,207 8%
3INSHA TERIKAT - 4,840 265,640 4,840 72,140 433,000 20,260 654,150 702,660 623,350

INSHA TERIKAT

2,780,880 33%
4JUMLAH 411,641 393,749 1,034,089 422,310 623,418 1,068,523 758,480 1,345,674 1,329,889 1,000,219

JUMLAH

8,387,992 100%

PENYALURAN ZAKAT INFAQ SADHAQAH
SELAMA 10 RAMADAN ( 2011 - 2020)

NO.

DESKRIPSI

2011 ( SM-II )

2012

2013

2014

2015

2016

2017

2018

2019

2020 ( SM-I )

JUMLAH SELAMA - 10 RAMADAN

1PENYALURAN KPD ASNAF 84,699 193,410 299,603 273,027 335,452 493,843 308,609 586,026 956,000 630,853

PENYALURAN KPD ASNAF

4,161,522

52%

2PROGRAM PEP - - 198,500 183,500 307,000 200,000 632,500 591,000 405,000 17,500

PROGRAM PEP

2,535,000

31%

3BEBAN OPERASI 46,297 137,348 138,545 112,957 119,663 132,946 116,969 206,833 255,899 122,308

BEBAN OPERASI

1,389,765

17%

4JUMLAH 130,996 330,758 636,648 569,484 762,115 826,789 1,058,078 1,383,859 1,616,899 770,661

JUMLAH

8,086,287

100%